Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2013

MATA PANDA

Gambar
Mata Panda adalah kantong hitam yang berada tepat di kedua mata ku. Sudah hampir 4 hari ini aku tidur selalu diatas jam tengah dua pagi. Serasa gak tidur sejak SD..... Ngantuk tingkat dewi...... Konsinyiring sih sebenarnya sudah biasa, masalahnya kali ini konsinyiring dengan Tim Pak S. Setiap Konsi bareng beliau pasti deh waktu tidur harian ku gak lebih dari 5 jam. Aishhhhhhhh....... Beliau adalah pensiunan dari Perusahaan Setrum. Mantan bos besar di Perusahaan tersebut. He is too Perfect, too Detail, too Smart, too make me confusing.... I am not an electrical Engineer.. I swear, I don't understand what you say, Sir.... Relay Protection, Switchboard, Auxiliary trafo, Distance Protection, Optical Telecommunication, Power Line Carrier... Kayak anak SD yang dicekokin Integral dan Differensial.... Gak ngerti bahasa planet apa yang dia sampaikan. Tapi niat beliau sih baik, karena toh aku juga sering bekerja sama dengan teman2 elektro, tapi pelan-pelan dong pak. S

21 JULI 2013

What a day,,,, Beberapa hal tentang tanggal itu: 1. Gak terbayangkan 2. Kaget 3. Bingung 4. Malu 5. Bahagia 6. Kok Bisa??? 7. What should I say?? 8. Terima Kasih I think it is more than what a day.. Actually, I want to say that day as a "what a great great day"..... (^_^)

MS TOWER

Gambar
Aku baru saja menyelesaikan training MS. TOWER yang diadakan oleh kantor tempatku bekerja. Aku mau sharing apa itu MS. TOWER. MS TOWER merupakan software yang khusus diperuntukkan menghitung suatu struktur menara/tower dengan berbagai bentuk dan tipenya. Struktur menara yang biasanya digunakan untuk: - Telekomunikasi - Listrik - Internet - Radio - Radar Berbeda dengan SAP2000, ETAB dan STAADPRO yang biasa kita pakai di dunia pertekniksipilan selama kuliah, software ini cukup asing ditelinga. Kenapa?? Karena selama kita berkuliah, kita lebih banyak menghabiskan waktu dalam mempelajari struktur, pondasi, jembatan tetapi untuk desain tower-tower benar-benar baru buat kita. Mencari lokasi kursus pelatihan MS. TOWER inipun cukup sulit, karena ahli-ahli MS TOWER di Indonesia sendiri terbilang langka. Adapun keunggulan penggunaan MS TOWER adalah: 1. Dapat menghitung beban angin dan mendistribusikannya ke struktur secara otomatis 2. Tinjauan sudut terhadap beban angin bisa

HAPPY BIRTHDAY ME....

Gambar
9 Juli 2013,,,,,, Sekitar 25 tahun yang lalu aku dilahirkan melalui perut seorang Malaikat yang aku sebut Mamak. Tepatnya tanggal 9 Juli 1988 di Medan Kota yang tercinta. Sekitar 2 hari yang lalu aku tepat berusia 25 tahun. Terimakasih Tuhan, sampai saat ini aku boleh bertumbuh dan mencapai usia seperempat abadku. Aku juga berterimakasih buat Mamak, Bapak, Adikku, Teman-teman di kuliah, kantor dan Lingkungan Rumah serta seorang teman yang sangat baik buatku, Mr. X. Banyak hal yang sudah Tuhan berikan untukku hingga saat ini, kesehatan yang baik, orangtua yang keren, teman yang banyak, pekerjaan yang menarik, perjalanan-perjalanan menyenangkan mengelilingi nusantara dan banyak hal lainnya yang sudah aku terima dan aku lewatin. Benar-benar bayangan seorang wanita yang berusia dewasa yang tidak pernah kuimpikan dalam hidupku. Benar kata sebuah lagu, DIA menyiapkan segala sesuatu yang tidak pernah terpikirkan oleh kita. Sebenarnya sedih juga dengan ulangtahunku kali ini, Jau

KONSINYIRING

Brrrr,,,,, Sekarang masih pukul 15.00 WIB, tapi dinginnya Bogor sudah menusuk tulang. Hari ini aku dan tim sedang melaksanakan konsinyiring pembuatan dokumen lelang. Ada 2 Paket dokumen dengan sumber dana ADB yang harus dikerjakan. Kali ini tidak sesulit pembuatan dokumen lelang yang biasanya, karena yang sedang dikerjakan adalah dokumen finalnya. Tidak begitu banyak perubahan dari Draft Dokumen lelang yang sudah dikerjakan sebelumnya. Masing-masing orang sudah dibagi list pekerjaan oleh PTL terkait. Adapun PTL untuk proyek ini kita sebut aja dengan Mr. RS. Sudah 2 hari ini, Mr. RS dan Pak AP selaku Project Engineer Support tidak bersama kami untuk mengerjakan Dokumen Lelang ini. Mereka berdua sedang mengikuti rapat terkait proyek bersama owner proyek tersebut. Alhasil, di penginapan hanya ada aku dan temen sekamarku Miss. MAF.  Untunglah gak berapa lama Mr.A drafter untuk proyek ini datang. Suasana tidak sesepi tadi pagi. HPE untuk Gardu Induk sudah kelar, mari kita lanj

Kegiatan Baru Yang Terutama.....

P.R.I.M.A Kali ini aku mau bahas kegiatan baru yang terutama di kantorku.... Aku bekerja di sebuah perusahaan konsultan yang bergerak di bidang ketenagalistrikkan di salah satu sudut kota Jakarta. Aku mulai bekerja setelah mengikuti panjangnya tahap rekruitmen dan pendidikan kesemaptaan, itu terhitung per tanggal 1 Desember 2011. Pada awal masa OJT alias On The Job Training yang dilaksanakan kurang lebih 7 bulan, sistem pengabsennan masih dilakukan secara manual. Kemudian setelah diangkat, kami mulai memakai jempol untuk absen. Mulai dari Mei 2013, kami bukan hanya absen dengan jempol yang kami punya. Setiap pagi kami harus melakukan yang namanya mengisi PRIMA. Nah, PRIMA itu apa?? Gak ada hubungannya dengan PRIMA LAYANAN NASIONAL ENJINIRING, perusahaan tempatku bekerja. PRIMA adalah Project Integrated Monitoring Application (namanya keren banget khan??) Prima adalah aplikasi komputer yang dibangun untuk mendukung pelaksanaan proyek-proyek PLN Enjiniring (PLNE). A

I Fall in Love Again....

Gambar
Tidak terasa sudah 9 bulan menyandang status JOMBLO,,,,, hahahahaha, , , , , , ,  , Teringat 7 tahun menghabiskan waktu bersama orang yang tersayang,,,, Benar-benar merasakan Jatuh Cinta sejatuh-jatuhnya.... Tidak ada yang spesial dari orang yang membuatku Jatuh Cinta itu... Bukanlah  tipe cowok idaman wanita, tidak sekaya raja minyak dari Medan, tidak setampan David Beckham, tidak sesetia  Jack Dawson di Titanic atau Romeo,,,,, Tapi setiap bersamanya aku bahagia, aku deg - deg an, aku salah tingkah, aku gembira,senyum- senyum sendiri,,,,, AKU JATUH CINTA...... Mungkin benar kata orang cinta itu buta,,,, Tidak pandang luar maupun dalam,,, hanya merasakan indahnya jatuh cinta... Sekarang aku tidak lagi merasakan rasa jatuh cinta yang sama dengan orang itu,,, Semua berbeda sekarang,,, awalnya berat,,, belakangan ini juga masih terasa perasaan yang mengganjal hati... Tetapi aku bisa pastikan dan yakin perasaanku sekarang berbeda dengan yang dulu kurasakan.... Aku k